Senin, 08 Juni 2009

KEPANG BAMBU


Kepang bamu adalah seni merajut yang biasanya menggunakan bahan dari bambu.Kepang bambu ini digunakan sebagai kepang, dinding rumah, tenggok, caping, menjemur hasil panen,tempat pensil dan lain- lain. Di daaerah saya para penduduk bermata pencaharianya sebagai menganyam kepag bambu, mereka meghidupi keluarganya dengan anyam kepang.
Mereka juga ada yang pengrajin selain dari anyam kepang bambu yaitu pengrajin tikar dari pandan atau mendong dan pengrajin tenggok dari bambu. Untuk menjual hasil kepang bambu dijual kepada seseorang, dan seseorang itu menjual kepang bambu itu keluar desa atau ke kota disamping itu juga kedaerah - daerah lain dsb. Setelah orang tersebut habis menjual kepang bambu orang itu membeli kepang bambu ke desa untuk di jual lag. Dan keuntungan orang dari pembeli kepang bambu itu bisa berlipat - lipat keutungan yang di dapat.